PENDEKATAN KESUSTRAAN
IBD dalam bahasa Latin memiliki arti manusiawi , berbudaya dan halus . Hampir disetiap jaman , seni termasuk sastra memegang peranan yang penting dalam kemanusiaan, ini terjadi karena seni merupakan ekspresi nilai - nilai kemanusiaan, dan bukannya formulasi nilai - nilai kemanusiaan seperti yang terdapat dalam filsafat atau agama. Dibanding dengan cabang kemanusiaan yang lain, seperti misalnya ilmu bahasa, seni memegang peranan yang penting, karena nilai - nilai kemanusiaan yang disampaikannya normatif.
Karena seni adalah ekspresi yang sifatnya tidak normatif, seni lebih mudah berkomunikasi. Karena tidak normatif, nilai - nilai yang disampaikannya lebih fleksibel, baik isinya maupun cara penyampaiannya. Hampir di setiap jaman sastra mempunyai peranan yang lebih penting, Alasan pertama karena sastra mempergunakan bahasa, sementara itu bahasa mempunyai kemampuaun untuk menampung hampir semua pernyataan kegiatan manusia. Dalam usahanya untuk memahami dirinya sendiri, yang kemudian melahirkan filsafat, manusia mempergunakan bahasa. Sastra juag lebih mudah berkomunikasi, karena hakikatnya karya sastra adalah penjabaran abstraksi. Sementara itu filsafat, yang juga mempergunakan bahasa adalah abstraksi
IBD adalah salah satu mata kuliah yang diberikan dalam satu semester, sebagai bagian dari MKDU. IBD tidak dimaksudkan untuk mendidik ahli - ahli dalam salah satu bidang keahlian yang termasuk didalam pengetahuan budaya, Akan tetapi IBD semata - mata sebgai salah satu usaha mengembangkan kepribadian mahasiswa dengan cara memperluas wawasan pemikiran serta kemampuan kritikalnya terhadap nilai - nilai budaya. Dalam IBD sastra tidak diajarkan sebagai salah satu disiplin ilmu, Sastra disini dipergunakan sebagai alat untuk membahas masalah- masalah kemanusiaan yang dapat membantu mahasiswa untuk menjadi lebih manusiawi, demikian juga filsafat, musik , seni rupa dan sebagainya.
IBD adalah salah satu mata kuliah yang diberikan dalam satu semester, sebagai bagian dari MKDU. IBD tidak dimaksudkan untuk mendidik ahli - ahli dalam salah satu bidang keahlian yang termasuk didalam pengetahuan budaya, Akan tetapi IBD semata - mata sebgai salah satu usaha mengembangkan kepribadian mahasiswa dengan cara memperluas wawasan pemikiran serta kemampuan kritikalnya terhadap nilai - nilai budaya. Dalam IBD sastra tidak diajarkan sebagai salah satu disiplin ilmu, Sastra disini dipergunakan sebagai alat untuk membahas masalah- masalah kemanusiaan yang dapat membantu mahasiswa untuk menjadi lebih manusiawi, demikian juga filsafat, musik , seni rupa dan sebagainya.
Sumber :http://elearning.gunadarma.ac.id/docmodul/ilmu_budaya_dasar/bab3-konsepsi_ilmu_budaya_dasar_dalam_kesustraan.pdf
0 komentar:
Posting Komentar