Sifat gagal adalah sebuah kejadian yang sering dan tidak lepas dari kehidupan manusia dimana kegagalan merupakan proses menuju yang lebih baik , karena gagal mengajarkan kita untuk mempelajari kesalahan kita dalam melangkah. Sering kali orang putus asa karena terus menerus mengalami kegagalan dan menganggap kegagalan adalah akhir dari perjuangan. Di lain pihak gagal merupakan tahapan proses menuju sukses ,karena gagal merupakan suatu masalah yang harus di hadapi agar berhasil dan merupakan pelajaran agar lebih baik, dalam "SEMINAR OF ENTREPRENEURSHIP" yang diadakan tanggak 14 Februari 2011 ,terdapat motivasi bahwa orang sukses itu di ukur dari beberapa kali orang itu bangkit dalam kegagalan , bukan dari beberapaka kali orang itu sukses . Dalam kehidupan sehari hari banyak orang merasa menderita karena gagal , karena
gagal itu bisa terjadi dari dirinya sendiri kareana beberapa hal seperti kurang yakin dan persiapan terhadap gagal itu sendiri , contoh gampangnya adalah seperti mencoba berdagang , di dalam dagang kita harus berani untuk gagal , bukannya untuk berani sukses , karena gagal bisa menjadi tolak ukur kita untuk menjadi sukses , jadi intinya kita harus berani mencoba resiko jika mencoba untuk menjalani segala hal.
gagal itu bisa terjadi dari dirinya sendiri kareana beberapa hal seperti kurang yakin dan persiapan terhadap gagal itu sendiri , contoh gampangnya adalah seperti mencoba berdagang , di dalam dagang kita harus berani untuk gagal , bukannya untuk berani sukses , karena gagal bisa menjadi tolak ukur kita untuk menjadi sukses , jadi intinya kita harus berani mencoba resiko jika mencoba untuk menjalani segala hal.
Contoh lain adalah seperti Bob Sadino yang terkenal dengan usaha bisnisnya ia berkata mengapa ia sukses adalah "Saya jual cari Rugi" , memang rada aneh tapi kata kata tersebut memberikan makna bahwa kita harus siap gagal terhadap usaha kita dan jangan di jadikan kegagalan itu penderitaan melainkan sebuah cobaan. Jadi di dalam sebuah kehidupan kegagalan mau gak mau kita harus siap walaupun kenyataan itu sangat pahit , tp itu menjadikan kita menjadi orang yang tangguh .
Sumber : SEMINAR OF ENTREPRENURSHIP ,Bekasi 14 Februari 2011 ,
0 komentar:
Posting Komentar